netbola

Prediksi Bola Parlay, Berita Bola, Jadwal Siaran Bola

Man City Telah Umumkan Kedatangan Nico Gonzalez Dari Porto

Man City Telah Umumkan Kedatangan Nico Gonzalez Dari Porto – Menjadi pergerakan agresif Man City pada bursa transfer ini. Terakhir Man City berhasil kembali mendapatkan salah satu gelandang yang mereka butuhkan untuk di datangkan dari Porto. Sang gelandang yang di anggap dapat membantu lini tengah Man City oleh pelatih Pep Guardiola. Man City telah menyelesaikan kesepakatan nilai transfer 50 juta pound dengan Porto.

Man City Telah Umumkan Kedatangan Nico Gonzalez Dari Porto

Dengan dana besar yang mencapai 180 juta pounds, Man City telah mendatangkan setidaknya empat pemain di musim dingin ini. Jelas pengeluaran Man City jauh lebih besar dari pada musim dingin lalu. Sementara untuk pemain terakhir yang di datangkan Man City di Januari 2025 ini adalah Nico Gonzalez dari Porto. Sang gelandang yang telah menjalani tes medis di Portugal akan segera terbang ke Inggris untuk bergabung dengan Man City.

Sementara Gonzalez yang berusia 23 tahun telah menjalani pengalaman yang banyak untuk menempa ilmu di akademi Barcelona dan bermain untuk Barcelona, Valencia dan Porto yang menjadikan sang gelandang dengan permainan bagus tentunya. Pastikan permainan Gonzalez di harapkan pelatih Pep Guardiola untuk bisa membantu lini tengah mereka untuk lebih baik tentunya.

Untuk Gonzalez yang menjadi produk akademi La Masia milik Barcelona telah menjadi gelandang yang bagus. Ia melakukan debut tim B Barcelona pada 2019 dan tampil dalam 27 pertandingan. Sedangkan pada 2021 mendapatkan kesempatan bermain untuk tim utama Barcelona dengan total 37 penampilan di tim utama. Kemudian menghabiskan musim 2022/2023 dengan status pinjaman di Valencia. Gonzalez memutuskan pindah scara permanen ke Porto pada musim panas 2023 lalu bermain di Portugal Liga.

Peranan di Man City

Sementara Gonzalez yang sudah menjadi pemain Man City akan mengenakan nomor punggung 14 dan menjadi rekrutan keempat pada Januari 2025 ini. Sebelumnya Man City sudah mendatangkan Abdukodir Khusanov, Vitor Reis dan Omar Marmoush. Dengan total niali 180 juta Pounds yang Man City habiskan untuk mendatangkan empat pemain di bursa transfer musim dingin 2025 pada Januari.

Kedatangan Gonzalez di harapkan dapat memperkuat lini tengah City yang sedang bermasalah untuk berjuang bagus. pelatih Pep Guardiola berharap sang gelandang bisa menjadi pilihan tepat bagi Man City memperbaiki lini tengah yang sedang berupaya bermain bagus. Hal ini yang di inginkan sang pelatih untuk memastikan tim utama Man City yang bisa bangkit kembali di sisa musim 2024/2025 ini.

Dalam pernyataan Gonzalez dalam wawancara kepada beberapa media pun telah mengungkapkan untuk bermain dengan perjuangan keras. Karena bermain di Man City adalah suatu kehormatan yang bagus baginya untuk bisa tampil apik di Liga Inggris bersama Man City. Sedangkan Man City adalah klub bagus dan besar di Inggris untuk menjadi klub ternama di tanah Europa saat ini. Dengan ambisi sang gelandang dan harapan Man City jelas harus bisa di jawab oleh Gonzalez dengan permainan cemerlang.

Updated: 4 Februari 2025 — 12:45 pm
netbola © 2025 Frontier Theme