Dua Pemain Arsenal Cedera Ketika di Tahan Imbang Liverpool – Menjadi hal buruk bagi Arsenal yang berpotensi kehilangan dua pemain utama. Arsenal di tahan imbang Liverpool dalam lanjutan Premier League. Di tengah hasil imbang tersebut, Arsenal harus menghadapi kenyataan dua pemain belakangnya cedera. Gabriel Magalhaes dan Jurrien Timber mengalami cedera yang belum di pastikan akan seberapa buruk cedera yang mereka alami untuk saat ini.
Arsenal menjamu Liverpool di Emirates Stadium dalam duel pekan ke-9 Premier League 2024/2025, Minggu ( 28/10/2024 ) malam WIB. Pertandingan ini berakhir dengan skor 2-2 dengan permainan yang kera antara kedua tim dalam incar tiga poin. Hasil untuk berbagi poin harus di terima Liverpool dan Arsenal pada laga pertemuan mereka. Namun hal yang harus merugikan Arsenal terjadi setelah dua pemain belakang mereka cedera.
Sementara Dua pemain yang alami cedera di kabarkan pelatih Mikel Arteta yang memastikan Gabriel Magalhaes dan Jurrien Timber alami masalah. Hal ini memastikan sang pelatih akan kehilangan dua pemain belakang sekaligus jika benar keduanya alami cedera parah saat hadapi Liverpool semalam. Jelas memastikan menurunkan kekuatan tim pertahanan Arsenal dengan tidak bisa menurunkan Gabriel Magalhaes. Hal ini akan merugikan Arsenal jika di lihat mereka ingin menjadi penantang gelar juara yang serius bagi persaingan mereka dengan Man City dan Liverpool.
Dengan kondisi Arsenal yang saat ini, akan berdampak menurun performa mereka tanpa beberapa pemain andalan tim utama. Sementara sang kapten yang Martin Odegaard yang belum bisa bermain karena belum fit penuh atas kesembuhan cederanya saat ini. Jelas sang pelatih Mikel Arteta bisa kesulitan menurunkan skuad terbaik mereka bermain dengan apik untuk saat ini.
Gabriel Alami Cedera
Dengan laporan yang saat ini mengabarkan sang bek andalan Arsenal, Gabriel Magalhaes alami cedera jelas mambuat pertahanan Arsenal akan menurun kualitasnya. Apalagi bukan hanya Gabriel Magalhaes yang alamic edera saat hadapi Liverpool, Jurrien Timber di kabarkan juga berdampak akan bisa alami cedera. Pasalnya sang pemain berjalan tertatih tatih saat pertandingan akan berakhir. Dengan kondisi itu sang pemain yang baru beberapa kali bermain sejal comeback karena cedera yang di alaminya selama sebulan.
Hal ini akan jelas akan memaksa pelatih Mikel Arteta untuk berfikir keras untuk menurunkan skuad terbaik mereka. Jelas musim yang akan bisa sulit bagi Arsenal dengan beberapa pemain penting yang tidak bermain karena Cedera. Dengan kemungkinan besar Arsenal bisa merosot pada posisi klasemen dengan performa yang tidak cemerlang lagi seperti musim kemarin. Kekuatan lini tengah berkurang dan pertahanan mereka tengah bermasalah untuk beberapa pertandingan terakhir mereka sejak selesai jeda Internasional di September ini.
Laporan yang sama menyebutkan Gabriel Magalhaes mengalami cedera pada lututnya. Bek asal Brasil tersebut kemungkinan tuidak bisa bermain dalam waktu dekat ini. Sementara seberapa parah cedera yang di alami Gabriel Magalhaes masih harus menunggu pemeriksaan lebih lanjut pada tim medis. Nah Dengan kondisi ini sang pelatih berharap sang bek tidak alami cedera parah dan tidak akan absen lama. Namun itu semua akan di dapatkan jawabannya oleh sang pelatih setelah pemeriksaan lanjut tim medis.