Badai Cedera Parah Hantam Timnas Inggris – Menjadi kendala Timnas Inggris yang akan tampil pada pertandingan UEFA Nations League. Timnas Inggris di terpa badai cedera jelang laga mereka melawan Yunani dan Irlandia. Delapan pemain bintang Premier League di pastikan tidak membela Timnas Inggris pada lanjutan UEFA Nations League yang di mainkan November ini. Jelas akan menjadikan situasi semakin rumit untuk Timnas Inggris yang incar kemenangan di dua laga itu.
Menjadi pengumuman dari Asosiasi Sepak Bola Inggris ( FA ) untuk para pemain yang alami cedera dan tidak membela Timnas Inggris di ajang turnamen ini. Hal ini di karenakan beberapa pemain dari 8 pemain yang mundur alami cedera untuk tidak bisa bermain. Jelas kendala ini menjadi masalah bagi pelatih Interim Lee Carsley yang menangani Timnas Inggris saat ini. Jelas kekuatan tim utama Inggris akan berkurang dan memastikan permainan mereka akan mendapatkan perubahan total menjelang bentrokan yang akan di mainkan.
Sementara dengan memastikan permainan tim utama yang akan bermain jelas tanpa adanya para pemain pilar utama di skuad Inggris. Pada saat ini ada delapan nama pemain yang akan mundur untuk tidak bermain karena cedera. Menjadikan Timnas Inggris harus tanpa para pemain inti di tim utama yang akan bermain di dua laga yang harus di menangkan Inggris untuk lanjutan Nations League. Setidaknya ada, Trent Alexander- Arnold, Levi Colwill, Phil Foden, Jack Grealish, Cole Palmer, Aaron Ramsdale , Declan Rice dan Bukayo Saka.
Kedelapan nama pemain itu telah di konfirmasikan oleh Asosiasi Sepak Bola Inggris untuk masalah cedera dan tidak dapat bermain. Untuk mengejutkan adalah dengan tidak bermainya Bukayo Saka dan Declan Rice. Keduanya terpaksa di tarik pada menit-menit akhir pertandingan Arsenal melawan Chelsea pada Minggu kemarin. Rice mengalami patah tulang di jari kakinya, sementara Saka mengalami benturan di kakinya yang cukup keras.
Inggris Bakal Sulit
Untuk tidak bugar pada kondisi Saka dan Declan Rice jelas tanpa serangan yang menjanjikan di Timnas Inggris. Apalagi pemain tengah mereka Cole Palmer juga tidak bermain untuk masalah kebugaran setelah laga di Chelsea. Hal ini menjadikan Timnas Inggris yang bakal sulit menemukan performa apik dan kompak mereka untuk memperoleh kemenangan. Pertandingan kontra Yunani dan Ireland bukan hal mudah bagi Inggris yang tidak menurunkan para pemain andalan di tiap lini mereka nantinya. Jelas sang pelatih harus memikirkan cara terbaik untuk bisa memetik kemenangan.
Sementara pelatih Carsley akan memimpin Timnas Inggris dalam dua pertandingan itu. Yunani di mainkan pada Kamis pekan ini dan Irlandia pada Minggu untuk memastikan pertandingan terakhir yang di pimpin pelatih interim Inggris itu untuk sementara. Nah setelah itu sang pelatih akan menyerahkan posisi pelatih kepada Thomas Tuchel. Sedangkan Tuchel yang akan memulai laga Inggris pada Januari 2025 nanti. Untuk itu kemungkinan Timnas Inggris akan memastikan susunan pemain yang akan di ulang oleh sang pelatih baru mereka tentunya.
Absenya sejumlah pemain kunci Timnas Inggris akan menjadi tantangan besar bagi pelatih Carsley untuk mendapatkan kemenangan. Namun memastikan sang pelatih akan meminta masukan pada Thomas Tuchel untuk hal membangun pemain yang akan di mainkan pada dua laga penting Inggris ini. Untuk itu permainan tim akan dengan para pemain yang di tuntut bermain fokus dan kerja sama tim kompak di semua lini untuk pastikan kemenangan yang akan di perlukan. Nah kita lihat saja bagaimana permainan Timnas Inggris tanpa 8 pemain penting yang cedera saat ini?