Netbola.Com – Nama Julian Alvares kini menjadi pembicaran banyak pihak untuk masa depan Argentina. Julian Alvarez Bersinar Terang di Piala Dunia 2022 yang berhasil membawa Argentina melaju kembali ke babak Final Piala dunia. Pada Edisi Piala Dunia 2022 ini Argentina berhasil melaju ke Final berkat Lionel Messi dan Julian Alvarez. .
Kedua pemain berkontribusi besar di lini depan Argentina pada laga semifinal kontra Kroasia Rabu ( 14/12/2022 ). Argentina memastikan kemenangan melalu gol Messi dari titik putih pada menit ke 34. Sementara dua gol dari kaki Julia Alvarez yang memastikan permainan sang Julia bermain cemerlang.
Permainan Cemrlang Alvarez jelas menjadi perbincangangna banyak pihak pengamat bola dan pecinta bola. Kabarnya Julia Alvarez mampu bermain untuk Argentina di masa depan dengan permainanya yang bagus dan berkembang layaknya Lionel Messi. Dengan begitu Argentina memiliki penyerang yang sekelas Messi nantinya di Piala Dunai berikutnya.
Kontribusi Alvarez Dapat Hadiah Penalti dan 2 Gol
Lionel Messi yang membuka keunggulan Argentina berkat hadiah yang diberikan oleh wasit. Ketika Julian Alvarez di jatuhkan kiper Dominik Livakovic di kota terlarang. Setelah itu Julian Alvarez menggandakan Keunggulan Argentina lewat Solo Run nya enam menit sebelum habis waktu normal.
Setelah di babak kedua menit 69 Messi yang mengacak ngacak pertahnan Kroasia berhasil memberikan umpan terukur yang di teruskan alvarev menjadi gol. Dengan skor 3-0 Argentina menang yang mengamankan tiket ke Final Piala Dunia 2022 nya.
Berkat dua gol Julia Alvarez yang memastikan Argentina melaju ke babak Final tentu saja oleh permainan cemerlangya. Bermain solo dengan kecepatanya dan juga bermain kerja sama tim di lini serang yang sangat berkontribusi besar untuk kemenangan Argentina. Dengan kemampuan hebat di usia mudah 22 tahun saat ini Alvarez di kabarkan bisa menajdi pemain masa depan Argentina di Edisi Piala Dunia berikutnya.
Samai Rekor Pele
Julia Alvarez menjadi pemain termuda yang emcetak 2 gol di semifinal Piala dunia pada argentina setelah Pele. Pela pada 1958 memastikan dua gol di babak putaran final pada usia 17 tahun 249 hari dengan 2 gol. Sedangkan Julia Alvarez melakukanya pada usia 22 tahun 216 hari.
Jelas sangat mengesasnkan jika di ingat Alvarez bermain pada Piala Dunia pertamanya bersama Argentina. Sedangkan bagi Lionel Messi bisa saja ini menajdi Piala Dunia terakhir baginya. Wajar saja karena usianya tak muda lagi dan haruskan sang pemain terbaik Balon’or 6 kali itu harus memutuskan karirnya di dunai sepak bola.
Wajar Argentina akan menaruh harapan kepada Alvarez sebagai penerus messi yang masi muda dan dapat kembangkan lagi permainan terbaiknya. Layaknya Messi yang bisa gemparkan dunia sepak bola dalam kurun waktu lama sampai saat ini.