Juventus Mulai Berburu Gelandang ke Spanyol – Menjadi kebutuhan Juventus untuk musim panas nanti. Mereka di kabarkan telah bergerak untuk mencari pemain gelandang baru. Si Nyonya Tua di kabarkan sedang berburu gelandang di Spanyol untuk beberapa pemain menjadi bidikan mereka. Hal ini di pastikan Juventus yang akan bergerak dari saat ini sebelum memasuki musim panas 2024. Gelandang baru bagi Juventus sangat di butuhkan pada musim panas nanti dan harus mendapatkan gelandang yang berkualitas.
Juventus di pastikan kekurangan tenaga di lini tengah mereka. Ini di sebabkan Paul Pogba harus mendapatkan skorsing selama empat tahun akibat penyalahgunaan Doping. Jelas Stok gelandang Juventus akan berkurang dan harus mendatangkan gelandang baru yang mereka perlukan. Amunisi yang di perlukan tim utama Juventus jelas haruskan mampu bermain apik dan pada pencarian mulai saat ini.
Untuk saat ini Juventus telah mengarahkan radar mereka ke Spanyol untuk berburu gelandang baru. Mereka berminat untuk merekrut Mikel Merino dari Real Sociedad. Sang gelandang dapat bermain bagus dan cocok untuk Juventus bermain di lini tengah mereka nantinya. Sang Gelandang ini pun telah bermain dalam waktu yang cukup lama untuk konsisten dalam penampilannya.
Menurut laporan tersebut, Juventus sangat berminat memboyong Merino ke Turin karena Performanya yang apik. Ia sudah enam tahun terakhir menjadi andalan di lini tengah Real Sociedad.. Berkat performa apiknya, Merino juga mulai rutin di panggil bermain ke timnas Spanyol. Jelas menjadi salah satu gelandang yang bisa di andalkan dan tetap menjadi pemain dalam tim utama selama jangka waktu lama.
Merino Pada Usia Matang
Selain performa bagus Merino saat ini, pengalaman bermain dan juga kualitas dalam bermain sangat bagus. Usia sang gelandang juga di usia matang pada 27 tahun saat ini bermain membela Real Sociedad, Juventus merasa Merino bisa berkarir di Juventus dengan bagus dan memastikan akan membantu tim utama Juventus untuk memberikan perbedaan dari musim sebelumnya. Hal ini lah mengapa Juventus ingin mendatangkan sang gelandang pada musim panas nanti.
Laporan yang sama mengklaim bahwa Juventus punya kans yang cukup besar untuk merekrut Merino. Ini di sebabkan sang gelandang kontraknya habis di tahun 2025 mendatang. Sejauh ini ia masi belum menyepakati kontrak baru sdi Sociedad. Alhasil Sociedad mau tak mau harus menjual Merino di musim panas nanti. Hal ini agar Sociedad tak mendapatkan kerugian dengan melepaskan Merino dengan status free agent di tahun 2025 nanti.
Sementara Juventus harus siap merogoh kocek cukup dalam untuk merekrut jasa Merino di musim panas nanti. Sang gelandang di laporkan memiliki klausul rillis senilai 60 juta Euro yang harus di tebus dari Sociedad. Harga ini jelas tak bershabat dengan Juventus saat ini, karena Juventus juga dalam tak begitu bagus untuk masalah finansial mereka saat ini. Nah kita lihat saja, apakah Juventus mampu untuk mendaratkan Merino ke turin musim panas nanti?.